Performance Report of Statistics Bureau of Empat Lawang Regency 2015 - BPS-Statistics Indonesia Empat Lawang Regency

Consultation services and data requests at BPS Empat Lawang Regency are free of charge. If there is a complaint, you can fill this link

In August 2024, 1.69 million people (37.66 percent) worked in formal activities, an increase of 0.63 percentage points compared to August 2023.

The economy of South Sumatra based on the size of Gross Regional Domestic Product (GRDP) at current prices for the third quarter of 2024 reached IDR 171.65 trillion and at constant prices in 2010 it reached IDR 97.41 trillion.

Performance Report of Statistics Bureau of Empat Lawang Regency 2015

Catalog Number : 1202001.1611
Publication Number : 
ISSN/ISBN : 2088-4761
Publishing Frequency : Annualy
Release Date : July 15, 2016
Language : Indonesian
File Size : 1.12 MB

Abstract

Laporan Kinerja Badan Pusat Statistik Kabupaten Empat Lawang disusun berdasarkan Instruksi Presiden Nomor 7 Tahun 1999 tentang Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah yang merupakan tindak lanjut Ketetapan Majelis Permusyawaratan Rakyat Nomor: XI/MPR/1999 tentang penyelenggaraan negara yang bersih dan bebas korupsi, kolusi dan nepotisme dengan mengindahkan prinsipprinsip Clean Government dan Good Governance, dan mengacu pula pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Republik Indonesia Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Review atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah. Upaya meningkatkan pelaksanaan kegiatan pemerintahan yang lebih berdaya guna, berhasil guna, bersih dan bertanggung jawab, maka disusun laporan kinerja guna memantau Badan Pusat Statistik Kabupaten Empat Lawang sebagai instansi pemerintah dalam pencapaian visi, misi dan tujuan penyelenggaraan kegiatan statistik. Pencapaian visi, misi, dan tujuan BPS Kabupaten Empat Lawang tergambar dalam laporan kinerja ini. Laporan ini sebagai bentuk kepatuhan BPS Kabupaten Empat Lawang terhadap peraturan pemerintah, dan tanggung jawabnya kepada masyarakat. Apresiasi kepada semua pihak atas kontribusi dalam penyusunan laporan kinerja merupakan bentuk kepedulian untuk menyajikan laporan yang baik, objektif, dan akuntabel. Kami mengharapkan kritik dan saran yang membangun demi perbaikan di masa mendatang. Terima kasih.
Badan Pusat Statistik

BPS-Statistics Indonesia

Badan Pusat Statistik Kabupaten Empat LawangJl. Lintas Sumatera No. 35 Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang Sumatera Selatan

Telp (0702) 7321262

Faks (0702) 7321262

Mailbox : bps1611@bps.go.id

logo_footer

Manual

ToU

Links

Copyright © 2023 BPS-Statistics Indonesia