Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Empat Lawang 2022 - Badan Pusat Statistik Kabupaten Empat Lawang

Layanan konsultasi dan permintaan data di BPS Kab. Empat Lawang tidak dipungut biaya. Apabila terdapat pengaduan dapat mengisi link dengan klik disini

Tingkat deflasi month to month (m-to-m) Provinsi Sumatera Selatan Bulan Februari 2025 sebesar 0,41 persen dan tingkat deflasi year to date (y-to-d) sebesar 0,77 persen.

Jumlah penumpang yang menggunakan moda transportasi kereta api pada Januari 2025 adalah sebanyak 91.023 orang atau turun 4,95 persen.

Analisis Hasil Survei Kebutuhan Data BPS Kabupaten Empat Lawang 2022

Nomor Katalog : 1399013.1611
Nomor Publikasi : 16110.2215
ISSN/ISBN : 
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 9 Desember 2022
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 9.78 MB

Abstraksi

Hasil kegiatan SKD disajikan dalam bentuk publikasi yang berisi analisis karakteristik pengguna data, analisis kebutuhan data, dan analisis performa unit pelayanan. Analisis ini dilengkapi dengan penyajian dalam bentuk Indeks Kepuasan Konsumen (IKK) BPS Provinsi Kabupaten Empat Lawang.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Empat LawangJl. Lintas Sumatera No. 35 Kecamatan Tebing Tinggi Kabupaten Empat Lawang Sumatera Selatan

Telp (0702) 7321262

Faks (0702) 7321262

Mailbox : bps1611@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik